Akar Transport - Mitra Setia Perjalanan AndaPiknik Asik Bawa Pulang Tas Cantik
Beranda » News » Pasar Kangen Wiwitan Pasa 2024

Pasar Kangen Wiwitan Pasa 2024

Dipublish pada 5 March 2024 | Dilihat sebanyak 475 kali | Kategori: News

Pasar Kangen digelar untuk mengingatkan kembali kepada publik tentang keberadaan pasar pasar tradisional pada jaman dahulu. Pada tahun 2024, Polda DIY kembali menyelenggarakan Pasar Kangen ‘Wiwitan Pasa’ sebagai bukti Keistimewaan Yogyakarta serta sebagai wahana membangun persaudaraan dan persatuan.

Adapun penyelenggaraan ‘Wiwitan Pasa’ di Jogja memang sebuah tradisi baru. Tradisi Wiwitan Pasa ini dirancang dan disiapkan sebagai ikhtiar untuk mengawali bulan suci Ramadhan.

Melalui Pasar Kangen ‘Wiwitan Pasa’, pihaknya ingini menampilkan Yogyakarta sebagai kota budaya melalui kolaborasi antara petugas keamanan dengan para pelaku seni.

Berikut Jadwal Wiwitan Pasa 2024 :

– 7 Maret 2024 pukul 15.00 – 22.00 WIB.
– 8-9 Maret 2024 pukul 10.00 – 22.00 WIB.

Lokasi : Lapangan Mapolda DIY

Adapun rangkaian kegiatannya adalah sebagai berikut :

1. Pasar Kangen

Terdiri dari 150 tenant/gubug  (food and beverage,makanan masa lalu, barang bekas); dengan rincian sebagai berikut :

– 25 stand pasar antik / lawasan.
– 2 stand jasa (pijat dan ramal).
– 123 stand kuliner tempo doeloe.

2. Pameran Seni rupa

Hasil karya dari 50 Pelukis Yogyakarta serta pelukis binaan dari Polda DIY. Karya dipajang di lantai 2 dan 3 Gedung Polda DIY, serta di ruang tamu Kapolda DIY.

3. Seni Pertunjukan

Hari Pertama (7 Maret 2024)

– Tari Bedana Kipas dari Lampung, Tari Gedruk, Tarian Jathilan Kudo
Tamtomo Polda DIY, serta penampilan PROGO BAND dan Band
lainnya.
– Quiz dan Door Prize.

Hari Kedua (8 Maret 2024)

– Seni Pertunjukan (Persembahan Tari angguk, Tari Kipas dari Padang, dan Band).
– Quiz dan Door Prize.

Hari Ketiga (9 Maret 2024)

– Seni Pertunjukan (Persembahan Tari Pagellu dari Toraja, dan Band).
– Quiz dan Door Prize.
– Penutupan oleh Kapolda DIY.

Source: TribunJogja.com

Artikel Lainnya
Paket Sewa Mobil Wisata Jogja 1 Hari: Solusi Transportasi Nyaman untuk Jelajahi Kota

Paket Sewa Mobil Wisata Jogja 1 Hari: Solusi Transportasi Nyaman untuk Jelajahi Kota

Dipublish pada 7 June 2025 | Dilihat sebanyak 337 kali | Kategori: layanan

Paket Sewa Mobil Wisata Jogja 1 Hari: Solusi Transportasi Nyaman untuk Jelajahi Kota Mencari sewa mobil wisata Jogja untuk perjalanan singkat? Paket sewa harian menjadi pilihan tepat bagi wisatawan yang ingin menjelajahi Yogyakarta dengan fleksibilitas tinggi. Dengan menggunakan layanan rental mobil, Anda... selengkapnya

Ratu Boko: Tak Sekedar Candi, Tetapi Istana Bersejarah

Dipublish pada 18 March 2024 | Dilihat sebanyak 677 kali | Kategori: Wisata

Candi Ratu Boko adalah sebuah situs arkeologi yang menarik dan penuh misteri yang terletak di Yogyakarta. Situs ini sebenarnya bukanlah sebuah candi dalam arti tradisional, melainkan reruntuhan dari apa yang dipercaya sebagai istana atau keraton. Sejarah dan Legenda Menurut legenda... selengkapnya

Daihatsu Xenia

Dipublish pada 4 October 2017 | Dilihat sebanyak 1.904 kali | Kategori: Mobil

  Related posts:Kebun Teh Nglinggo: Warisan Budaya dan Keindahan Alam di Lereng Bukit MenorehToyota FortunerToyota Innova Reborn selengkapnya

Akar Transport
Jl. Wates km 24, Ngramang, Kedungsari, Pengasih, Kulonprogo, Yogyakarta, Indonesia
Sms/Telp : 081 233 32 7447
Whatsapp: 081 668 7447
Email : transakar@gmail.com
Admin Akar Transport